Thursday, May 24, 2012


reemill.blogspot.com - Bagaimana cara mendapatkan dan memasang Google custom search di blog?

1. Buka Google Custom Search kemudian klik "create a custom search engine". Pastikan sebelumnya telah memiliki dan login dengan Account Google.

2. Setelah masuk ke halaman selanjutnya isi data name, description, language, dan sites to search seperti pada gambar berikut.

Pada "sites to search" isikan satu atau lebih url situs yang ingin anda masukkan ke hasil pencarian. Pilih opsi 'standard edition' untuk mendapatkannya secara gratis. Kemudian klik 'next'.

3. Klik tampilan search bar/box yang diinginkan, jika ingin mengkostimisasi lagi, klik 'customize' pada jenis tampilan yang telah dipilih tadi.

Setelah selesai, klik next.
4. Copy script/kode seperti di bawah ini dan pasang ke widget blog/website.

Cara memasang widget custom search engine Google di Blogger/Blogspot:
1. Masuk ke dashboard > Design/Rancangan
2. Klik add gadget.
3. Setelah muncul pop-up window, pilih opsi HTML/Javascript.
4. Paste semua kode yang telah di copy dan klik save. Jika ingin menyesuaikan letak search bar, drag dan drop gadget tersebut ke posisi tertentu dan save lagi.
5. Done. Google Custom Search telah siap digunakan pengunjung.

0 comments:

Post a Comment